Begulir, Kali Ini Pihak Penyedia Bimtek di Periksa Kejari Lubuklinggau

Senin, 10 Januari 2022

MUSI RAWAS – Beberapa hari yang lalu, Penyidik Kejaksaan Negeri Lubuklinggau telah memeriksa Kepala Bidang (Kabid) Fasilitasi dan Pengelolaan Keuangan Desa, Kali ini giliran penyedia Bimbingan Teknis (Bimtek) yang ikut dipanggil dan diperiksa penyidik.

Diantaranya,5 pihak Yayasan Ashilla yang diwakilkan oleh Dwi Hidayatullah, selaku sekretaris dan Apriyan selaku Penanggung jawab dari P3 Sriwijaya.

“Lupo aku tadi berapo pertanyaan,” kata Dwi Hidayatullah. Senin (10/1/2021).

Sementara, Apriyan menjelaskan bahwa dirinya selaku penanggung jawab dari P3 Sriwijaya yang dimana diketahui sebagai pelaksana Bimtek yang diadakan di Hotel Windam, Kota Palembang.

Halaman:

Baca Juga

Berita Terkait

Tag Populer

Baca Juga

Berita Terpopuler